Duduk menikmati
Sinaran hangat mentari sore ini
Aku berdiam diri
Deras nya kehidupan, letih persahabatan
Sejak hilang pergi jauh, dalam sang waktu membawa
Ku kehari pertama, saat mimpi menghampiri
Masih terasa ku ingat detik itu
Kisah rumah ku dan rumah mu, cerita yang pilu
Saat terluka terkecap mimpi ku dan mimpi mu
Sag waktu membawa ku ke hari pertama
Saat mimpi menghampiri dan ku melihat nya
Senyum juga tawa, lagi ku bawa mimpi kita
Dan ku sadari telah jauh kisah
Aku sadari, berjalan dan berlari
Sang waktu, telah bantu aku mengerti
Dia membawaku untuk ke hari pertama
Saat mimpi menghampiri, alam melihatnya
Beda kita bersama seperti pertama pertama
Lagi ku bawa mimpi kita